FULL VERSION GAMES

Jumat, 28 Mei 2010

Pentium D

Pentium D merupakan jajaran mikroprosesor Intel yang memiliki dua buah inti (dual core) dalam prosesornya. Ada dua buah jenis Pentium D yang beredar di pasaran, antara lain Pentium D yang berbasiskan inti Prescott (90 nanometer), yang diberi nama Smithfield dan satu lagi prosesor Pentium D yang berbasiskan inti Cedar-Mill (65 nanometer), yang diberi nama Presler.

Nama Prosesor

Intel Pentium D

Nama Kode

Smithfield (90 nanometer), Presler (65 nanometer)

Diperkenalkan

April 2005

Variasi kecepatan

2666 MHz hingga 3400 MHz.

Kecepatan System Bus

533 MHz (Smithfield 2666 MHz), 800 MHz (kebanyakan Pentium D)

Set Instruksi

Intel x86, MMX, SSE, SSE2, SSE3, Intel xD (Execute Disable bit), Intel Virtualization Technology (Vanderpool) (hanya pada seri Presler), Intel Hyper-Threading (hanya pada seri Extreme Edition), Intel EM64T, Enhanced Intel Speed Step Technology (untuk penghematan daya, hanya beberapa seri saja).

Cache Level 1

Instruction cache: 2x12 K micro-op Excecution Trace Cache; Data Cache: 2x 16 KB

Cache Level 2

2 x 1024 MB (Smithfield), 2x 2048 MB (Presler)

Jenis package

Land-Grid Array (LGA), 775-pin

2 komentar:

jd bagusan intel pentium D ato Dual Core??

Pentium D bos . .
tapi beda dikit sih pentium D sama Dual Core, hanya Pentium D lebih unggul pada L2 Cache, Pentium D punya L2 Cache 2x2mb sedangkan Dual Core hanya 2mb saja, dari segi kecepatan Bus sama CPU Clock kurang lebih sama. tidak beda jauh.

Posting Komentar